Cara merawat dan memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina

Cara merawat dan memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina (Dunia Binatang)
Ada yang punya anak burung murai batu tapi bingung atau tidak tau cara merawat dan memeliharanya..?? Disini saya akan kasih tips cara merawat dan memelihara anak burung murai batu.
Sebelumnya kita ketahui dulu umur dari anak burung murai batu yang kita miliki, jika umur anak burung murai batu sekitara satu bulan kita sudah bisa memberi makan anak burung murai batu dengan kroto atau jangkrik karena kroto dan jangkrik sangat baik untuk pertumbuhan dan pembentukan badan dan bulunya. Namun jika umur anak burung murai batu kita masih dibawah satu bulan atau sekitar satu minggu sampai dua minggu sebaiknya kita beri makan dengan pur yang dicampur dengan telur serangga merah dan dikasih air aduk hingga rata.
Cara merawat/memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina
Cara merawat dan memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina (Dunia Binatang)
Seperti halnya manusia, anak burung murai batu pun juga harus dimandikan dan dijemur guna membantu pertumbuhan bulu pada anak burung murai batu.
Jika ingin memandikan anak burung murai batu hendaknya pada saat kita ingin menjemurnya, memandikan anak burung murai batu jangan terlalu basah karena itu akan membuat anak burung murai batu menjadi stres dan daya tahan tubuhnya menjadi buruk.
Jika ingin menjemur anak burung murai batu juga jangan terlalu lama cukup sekita setengah jam atau 30 menit dan jangan lupa juga siapkan wadah air untuk melatih dan membiasakan anak burung murai batu makan didalam wadah.
Cara merawat dan memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina (Dunia Binatang)
Nah..sekarang pasti blm terlalu banyak tau ciri-ciri anak burung murai batu yang jantan dan betina kan..??
mari kita lihat ciri-ciri anak burung murai batu yang jantan dan betina:
Cara merawat/memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina
ciri-ciri anak burung murai batu yang jantan:
  • Badan atau tubuhnya besar.
  • Ukura Badan panjang.
  • Bulu dibagian dada berbintik coklat.
  • Suara anak burung murai batu yang jantan lebih keras/besar.
ciri-ciri anak burung murai batu yang betina:
  • Suara tidak terlalu keras/besar.
  • ukuran badan memanjang dan tidak terlalu besar.
  • warna dada abu-abu dan coklat tipis.
Cara merawat dan memelihara Anak Burung Murai Batu dan cara melihat Ciri-Ciri Anak Burung Murai Batu Yang Jantan dan Betina (Dunia Binatang).